Infodatin Down Syndrom 2019
Dipublikasikan Pada : THU, 01 AUG 2019,
Dibaca : 2.153 Kali
Warning: getimagesize(http://pusdatin.kemkes.go.id/assets/images/banner/infodatin-down-syndrom-2019.jpg): failed to open stream: Connection refused in
/var/www/html/site/web_pusdatin/include/template/incSecondPage_Content.php on line
23
Sindrom Down adalah suatu kelainan genetik dibawa sejak bayi lahir, terjadi ketika saat masa embrio (cikal bakal bayi) disebabkan kesalahan dalam pembelahan sel yang disebut "nondisjunction" embrio yang biasanya menghasilkan dua salinan kromosom 21, pada kelainan Sindrom Down menghasilkan salinan 3 kromosom 21 akibatnya bayi memiliki 47 kromosom bukan 46 kromosom seperti lazimnya.